Kode Telepon Pontianak, Catat dan Simpan

Kode Telepon Pontianak – Saat akan menghubungi seseorang yang berbeda daerah cukup mudah, yaitu dengan menggunakan telepon baik itu telepon rumah ataupun menggunakan hp.

Jika melakukan panggilan ke telepon rumah yang berbeda daerah, hendaknya memasukan kode telepon.

Jika hal ini tidak dilakukan maka kemungkinan besar akan mengalami gagal panggilan, misalnya saya saat melakukan panggilan telepon rumah ke Pontianak.

Kode Area Telepon Pontianak | 0561

Jika kamu berniat menghubungi seseorang ke Pontianak melalui telepon rumah, untuk kode telepon nya yaitu 0561.

Setiap melakukan panggilan ke telepon rumah harus mencatumkan nomor tersebut yang nomor nya diletakan paling depan sebelum nomor telepon tujuan yang akan di hubungi.

Nomor tersebut juga berguna saat akan melakukan panggilan ke call center PLN atau indihome melalui hp. Dimana nomor 0561 ditempatkan di depan nomor call center PLN atau indihome yang selanjutnya lakukan panggilan.

Kode area ini dimiliki oleh sambungan telepon rumah (PSTN). kode area diperlukan saat menelpon antar daerah yang berbeda kode area atau mengunakan handphone.

Sama halnya jika melakukan panggilan ke luar negri atau sebaliknya, namun terdapat beberapa negara yang berbeda menggunakan kode yang sama. +62 merupakan kode telepon untuk Indonesia.

Baca Juga JNE di Pontianak: Alamat, No. Telp, Cara Cek Resi & Ongkir

Daftar Area Telepon Provinsi Kalimantan Barat

Berikut di bawah ini daftar kode telepon yang terdapat di Kalimantan Barat.

Kota/Kab/KecKode Telepon
Pontianak0561
Mempawah0561
Sambas
Singkawang
Bengkayang
0562
Ngabang0563
Sanggau0564
Sintang0565
Putussibau0567
Nanga Pinoh0568
Ketapang0534

Di atas merupakan daftar area nomor telepon di Indonesia khususnya untuk Provinsi Kalimantan Barat yang harus kamu gunakan setiap kali ingin menghubungi ke telepon rumah di daerah tersebut.