Dokter THT RS Mitra Keluarga Waru – Telinga, hidung, dan tenggorokan (THT) merupakan beberapa organ dari tubuh yang memiliki peranan penting masing-masing. Dokter yang menangani ganguan kesehatan pada organ tersebut yaitu dokter spesialis THT.
Bukan hanya berkaitan dengan tiga organ ini, dokter spesialis THT juga memiliki peranan untuk mengatasi sejumlah penyakit yang terjadi di kepala dan leher. Penyakit yang biasanya di tangani oleh dokter THT seperti:
- Infeksi telinga
- Alergi
- Sinusitis
- Tonsilitis
- Gangguan sulit menelan
- Sleep apnea
- Dll
Jadwal Praktek Dokter THT RS Mitra Keluarga Waru
Nah, untuk konsultasi dengan dokter pilihan dan rekomendasi yang berdomisili di Sidoarjo, Jawa Timur dapat mengunjungi dokter spesialis THT terdekat, salah satunya di Rumah Sakit Mitra Keluarga.
Rumah Sakit ini beralamatkan di Jl. Jenderal S. Parman No.8, Krajan Kulon, Waru, Kec. Waru, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Rumah sakit ini didukung dengan team dokter yang sudah berpengalaman di bidanga dan di tunjang dengan peralatan medis yang modern.
Selain itu rumah sakit sudah mendapatkan Sertifikat Akreditasi Rumah Sakit lulus tingkat Paripurna. Berikut ini daftar nama dan jadwal praktek dokter THT di Rumah Sakit Mitra Keluarga Waru.
1). dr. Leny Megahwati, Sp.THT
Jam Praktek:
Senin: 09:00 – 12:00
Selasa: 09:00 – 12:00
Jumat: 09:00 – 12:00
Sabtu: 08:00 – 11:00
2). dr. Miatina Artisnita Arisakti,Sp.THT-KL
Jam Praktek:
Selasa: 10:00 – 13:00
Rabu: 16:00 – 18:00
Kamis: 10:00 – 13:00
Jumat: 17:00 – 19:00
Sabtu: 17:00 – 19:00
3). dr. Rooseno, Sp. THT-KL
Jam Praktek:
Sabtu: 12:30 – 14:00
4). dr. Wiyono Hadi, Sp.THT
Jam Praktek:
Senin: 19:00 – 21:00
Selasa: 19.00 – 21.00
Rabu: 19:00 – 21:00
Kamis: 19:00 – 21:00
Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi pihak rumah sakit.
Kontak Rumah Sakit Mitra Keluarga Waru
Alamat: Jl. Jend. S. Parman No. 8, Waru, Sidoarjo, Jawa Timur 61256
No. Telepon: (031) 8542111
IGD: (031) 8546996
Fax: (031) 8534333
Email: appointment.wr@mitrakeluarga.com
Website: https://mitrakeluarga.com/waru